Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Doa Dzun Nuun (Nabi Yunus) ketika ia berdoa dalam perut ikan paus adalah: LAA ILAAHA ILLAA ANTA SUBHAANAKA INNII KUNTU MINAZH ZHAALIMIIN
[1]. Sesungguhnya tidaklah seorang muslim berdoa dengannya dalam suatu masalah melainkan Allah kabulkan baginya.” (HR.Tirmidzi no.3505).
artinya: (Tidak ada tuhan yang berhak disembah kecuali Engkau, Maha Suci Engkau, sesungguhnya aku adalah termasuk diantara orang-orang yang berbuat aniaya)
DOA NABI YUNUS DIABADIKAN DALAM AL-QURAN
“Dan (ingatlah kisah) Dzun Nun (Yunus), ketika ia pergi dalam keadaan marah, lalu ia menyangka bahwa Kami tidak akan MEMPERSEMPITNYA(MENYULITKANNYA), maka ia menyeru dalam keadaan yang sangat gelap: “Bahwa tidak ada sesembahan yang berhak disembah selain Engkau. Maha suci Engkau, sesungguhnya aku adalah Termasuk orang-orang yang zalim.” Maka Kami telah memperkenankan doanya dan menyelamatkannya dari pada kedukaan dan demikianlah Kami selamatkan orang-orang yang beriman.” (QS.Al-Anbiya’:87-88)
Subhanallah..
Ya Allah, masukanlah orang yang mengucapkan Aamiin di kolom komentar masuk ke dalam surga firdaus-Mu bersama para Nabi dan Rasul-Mu. Aamiin..
Ya Allah, masukanlah orang yang mengucapkan Aamiin di kolom komentar masuk ke dalam surga firdaus-Mu bersama para Nabi dan Rasul-Mu. Aamiin..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar